Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Yusri Yunus mengatakan pihaknya masih memburu seorang berinisial D yang memasok narkoba kepada drummer band J Rocks Anton Rudi Kelces (39) dan ketiga kru nya. "Jadi mereka mendapatkan (narkoba, Red) dari D yang masih jadi DPO. Sekarang kita masih mendalami terus, kita melakukan pengejaran kepada D sebagai pemasoknya," …