Dalam suatu program hamil memang ada banyak hal yang perlu diperhatikan termasuk juga mengetahui pentingnya kalkulator kehamilan. Jadi tidak hanya memperhatikan kondisi kesehatan ibu dan calon bayi, melainkan harus memahami bagaimana cara perhitungan masanya. Oleh karena itu, Anda bisa masuk ke laman dari SehatQ.com.
Apa Itu Kalkulator Kehamilan?
Bagi sebagian orang yang belum pernah merasakannya, maka istilah kalkulator kehamilan memang terasa begitu asing. Kini Anda bisa menghitung masa hamil seseorang baik dengan secara manual atau digital lewat aplikasi sehingga lebih mudah.
Kalkulator ini dapat digunakan untuk menentukan berapa usia kehamilan dari seseorang sekaligus mengetahui HPL atau biasa dikenal dengan Hari Perkiraan Lahir. Perhitungan yang dilakukan didasarkan atas hari pertama haid terakhir (HPHT) dan juga rata-rata siklus haidnya.
Dengan mengetahui berapa usia kehamilan, maka membuat seorang bumil bisa mengetahui keadaan kesehatan yang seharusnya sedang dialami oleh perkembangan. Dengan begitu, apabila diketahui suatu masalah dapat segera diatasi tanpa harus membutuhkan waktu banyak.
Apa Saja Manfaat Menggunakan Kalkulator Kehamilan?
Setelah mengetahui apa yang dimaksud dengan kalkulator kehamilan, kini saatnya Anda pun harus memahami apa saja manfaatnya. Tentunya sangat membantu bagi seorang bumil dalam menentukan usia kehamilannya. Selanjutnya dirinya pun bisa memahami indikator program hamil lainnya.
1. Memperkirakan Berapa Berat Janin
Usia program hamil yang diperoleh dari besar hitungan kalkulator kehamilan dapat dibandingkan dengan daftar berat janin dari hasil pemeriksaan USG. Anda pun bisa melakukannya apabila memahami konsultasi bersama dokter kandungan.
Jadi berat janin akan bertambah seiring dengan bertambahnya usia kehamilan. Trimester pertama 0004 gram hingga 12 minggu, trimester 2 berkisar antara 23 sampai 430 gram, trimester 3 1 Kg sampai 3,67 gram. Data oleh bidan ini harus distandarisasi terlebih dahulu sehingga aman digunakan.
2. Memprediksi Hari Kelahiran
Salah satu manfaat utama ketika seseorang memanfaatkan adanya kalkulator kehamilan adalah mampu memprediksi hari kelahiran secara lebih mudah. Tentunya semua orang menginginkan prediksi tersebut tidak meleset terlalu jauh sehingga menyulitkan mereka untuk mempersiapmannya.
Kalkululator kehamilan berguna untuk memprediksi hari kelahiran. Mengetahui prediksi yang dilakukan dengan kalkulator kehamilan memang jauh lebih mudah daripada rumus manual. Selain itu persiapan bagi bumil dan anaknya tidak akan pernah merasa sulit.
3. Mengetahui Kondisi Kesehatan Ibu dan Anak
Dengan mengetahui berapa umur kehamilan seseorang, Anda pun juga mampu memprediksi bagaimana kondisi kesehatan baik ibu dan anak. Biasanya hal ini dilakukan menggunakan USG sehingga memiliki hasil yang lebih akurat.
Kondisi kehamilan di dalam perut seseorang sebenarnya tidak dapat diprediksi secara langsung. Namun Anda masih bisa memperkirakan keadaan ibu dan anaknya yang harus segera diberikan penanganan apabila kesehatannya menurun.
4. Mengetahui Perubahan Berat Badan
Ibu hamil wajib melacak kenaikan berat badan selama masa kehamilan dengan rutin. Umumnya, berat badan akan naik sekitar 1-2 Kg pada trimester pertama masa kehamilan. Selanjutnya mengalami peningkatan juga 0,5 hanya untuk per minggu.
Dengan kemampuan memprediksi berapa perubahan berat badan, ibu hamil bisa secara langsung mengetahui kondisi kesehatan bila berat itu kurang atau berlebih. Apabila kurang sehingga kelebihan maka bisa mendatangkan resiko kesehatan bagi bumil dan buah hati sehingga harus segera diupayakan.
Penting bagi seorang bumil bisa memahami apa saja program hamil di dalamnya. Beberapa diantaranya memang terasa sangat penting untuk mengetahui cara penggunaan kalkulator kehamilan sehingga lebih mudah untuk tahap berikutnya.